Harga Box Culvert

Harga Box Culvert – Suatu pembuangan atau pengaliran air tentu sangat penting keberadaannya. Sekarang ini membuat saluran air atau gorong-gorong cukup mudah dengan bantuan box Culvert. Istrilah box Culvert mungkin tidak asing oleh para profesional pbuat saluran.

Untuk satu gorong-gorong akan diperlukan beberapa box Culvert yang saling digabungkan. Harga box Culvert sendiri cukup bervarian dengan beragam jenis material yang digunakan. Menggunakan box Culvert kerap kali dipilih untuk saluran air dibawah tanah.

Pasalnya, box Culvert cukup banyak manfaat dan juga cukup praktis. Selain itu, penggunaannya pun akan lebih efisien baik dari segi waktu serta tenaga kerjanya. Nah, mau tahu lebih lanjut tentang box Culvert dan harganya? Mari simak yang berikut.

Daftar Harga Box Culvert

Ukuran dari box culvert sendiri cukup bervarian mulai dari 40 cm sampai 6 meter. Tentunya, setiap ukuran memiliki Harga box culvert yang berbeda. Selain itu, mutu dan kualitas dari box culvert ini juga menentukan tinggi rendahnya Harga yang ditawarkan.

Meskipun demikian, semakin tinggi mutu tentu akan semakin berkualitas dari box culvert. Jadi, tidak akan rugi bagi yang akan membeli box culvert. Apalagi dengan berbagai manfaat lainnya. Nah, berikut daftar Harga box culvert yang perlu diketahui.

Di pasaran, Harga box culvert sangat bervarian. Hal tersebut bergantung pada bahan material yang digunakan serta ukuran. Mau tau lebih lanjut tentang harganya? Mari simak berikut.

Harga Box Culvert

NOUKURAN (CM)HARGA
1.40 x 40 x 100Rp. 875.000,-
2.40 x 60 x 120Rp. 1.200.000,-
3.50 x 50 x 100Rp. 1.187.000,-
4.60 x 60 x 100Rp. 1.600.000,-
5.60 x 60 x 120Rp. 1.912.000,-
6.70 x 70 x 100Rp. 1.867.000,-
7.80 x 80 x 100Rp. 2.490.000,-
8.80 x 80 x 120Rp. 2.964.000,-
9.100 x 100 x 100Rp. 3.334.000,-
10.100 x 100 x 120Rp. 3.971.000,-
11120 x 120 x 100Rp. 4.638.000,-
12.140 x 140 x 100Rp. 5.823.000,-
13.150 x 150 x 100Rp. 6.386.000,-
14.160 x 160 x 100Rp. 7.425.000,-
15.180 x 180 x 100Rp. 9.067.000,-
16.200 x 100 x 100Rp. 7.779.000,-
17.200 x 150 x 100Rp. 9.067.000,-
18.200 x 200 x 100Rp. 10.742.000,-
19.250 x 200 x 120 (TB)Rp. 19.646.700,-
20.250 x 250 x 120 (TB)Rp. 21.779.000,-
21.300 x 200 x 100Rp. 18.164.000,-
22.300 x 250 x 100 (TB)Rp. 20.238.000,-
23.300 x 300 x 100 (TB)Rp. 21.704.000,-

Ketentuan harga:

  • Harga belum termasuk PPN 11%
  • Harga tidak mengikat sebelum kontrak PO
  • Harga sewaktu-waktu dapat berubah
  • Koordinasi lapangan diluar tanggung jawab kami
  • Harga diatas berlaku untuk wilayah Jabodetabek
  • Pengiriman diluar Jabodetabek dikenakan mobilisasi
Untuk konsultasi atau negosiasi harga silahkan hubungi kami melalui kontak berikut:


Tlp : 0812-1719-4588
Tlp : 0813-1190-0875

Email : marketing@artamandiriprecast.com

Tentang Box Culvert

Sebuah saluran air tentu cukup penting, dan pembuatannya pun diperlukan bahan yang tepat. Hal tersebut untuk mengantisipasi pengaliran air yang tidak pada tempat nya. Dengan adanya, saluran air juga akan membantu kelancaran dalam proses pembuangan dan tidak menghambat.

Namun, tidak jarang pembuatannya saluran air atau gorong-gorong menjadi hal yang tidak mudah. Pasalnya, seseorang perlu melakukan pengeboran di sepanjang saluran. Kemudian, dilakukan pengecoran dan sebagainya. Nah, Sekarang ini terdapat box culvert yang akan membantu untuk pembuatan saluran air.

Box culvert ini akan digunakan untuk membuat saluran air atau gorong-gorong. Dalam pemasangannya, box culvert dapat diletakan pada saluran yang telah di sediakan. Kemudian digabungkan dengan baik.

Penggunaan box culvert cukup efektif dan efisien. Ditambah lagi, box culvert terbuat dari bahan material yang bermutu tinggi yakni k 350. Dalam pembuatannya, box culvert memakai Teknik pembesian dengan besaran daya tarik U-50.

Baca juga: Harga RCP Beton

Pemakaian Box Culvert

Setelah mengetahui daftar harga box culvert yang bervarian, maka selanjutnya mengenai kegunaan. Seperti yang diketahui diatas, box culvert sendiri memiliki kegunaan sebagai alat untuk membuat gorong-gorong. Nah, berikut ada beberapa kegunaan dari box culvert:

  • Umumnya box culvert digunakan pembuatan gorong-gorong. Namun bisa juga untuk pembuatan terowongan kereta api.
  • Box culvert juga bisa untuk pembuatan jembatan dengan jangka waktu yang pendek. Perlu diperhatikan, tidak boleh dalam jangka panjang.
  • Cocok untuk saluran bawah tanah, hal ini karena box culvert kedap air. Selain itu, untuk sambungan spigot serta soket.

Fungsi Box Culvert

Sebuah box culvert memiliki ukurannya yang bervarian dengan harga box culvert yang berbeda. Setiap box culvert tersebut dibedakan dari bahan serta ukuran yang tentunya berkualitas dan sesuai. Untuk pemakaian box culvert ini tentu terdapat beberapa fungsi, mau tahu apa saja? Mari simak berikut.

  • Proses Pemasangan box culvert lebih ringan karena hanya terdapat dua komponen yang terpisah.
  • Harga dari box culvert cukup terjangkau, jadi tidak terlalu memberatkan dan boros biaya.
  • Mudah dalam Pemasangan sehingga lebih efisien waktu.
  • Untuk hasil yang lebih kokoh dan tidak terjadi pergeseran, maka hanya perlu penambahan plat besi joint.
  • Memiliki sifat yang kedap atau tahan dari air tanah, sehingga cocok untuk konstruksi di bawah tanah.
  • Macam-macam Jenis Box Culvert

Dalam penggunaannya box culvert sendiri cukuplah beragam seperti yang dijelaskan diatas. Dari hal itulah yang membuat desain dari box culvert memiliki beberapa jenis yang disesuaikan dengan penggunaannya. Adapun berikut beberapa jenis box Culvert peserta kegunaan nya.

1. ASTM C 1504 – Box Culvert

Pada jenis box culvert ini memiliki desain dengan bentuk 3 sisi. Umumnya, ASTM C 1504 akan digunakan pembangunan saluran air atau gorong gorong yang letaknya dibawah tanah. Tentunya, menggunakan bahan yang berkualitas sehingga akan dan tidak mengalami kebocoran.

2. AASHTO – Box Culvert

Desain pada box culvert akan disesuaikan dengan penggunaannya yang tentunya Supaya lebih pas. Pada box Culvert jenis AASHTO bisa nya dipakai untuk pembuatan jembatan jalan raya. Selain itu, juga bisa dipakai untuk jembatan yang memiliki bentang pendek. Hal ini karena tidak memungkinkan box culvert dijadikan jembatan dengan jangka dan bentang yang panjang.

3. ACI 318 – Box Culvert

Bagi yang ingin membangun gorong-gorong dengan box culvert tapi dengan ukuran yang berbeda-beda, maka ACI 318 bisa jadi solusi. Pasalnya, Jenis ACI 318 ini untuk gorong-gorong dengan desain yang khusus atau disesuaikan dengan lapangan.

4. ACI 350R – Box Culvert

Ada banyak jenis gorong-gorong dengan fungsinya. Meskipun pada dasarnya gorong-gorong merupakan saluran pembuangan air, Namun ada beberapa jenis dalam pengaliran. Salah satunya untuk pengaliran limbah, pada jenis ini maka digunakan box culvert ACI 350R.

5. ASTM C 1433 – Box Culvert

Jenis berikut nya dalam box culvert yakni ada ASTM C 1433. Dimana, pada jenis ini biasanya dipakai untuk pengangkutan air hujan, limbah dan lainnya. Memiliki bentuk kotak akan memudahkan pengaliran Dengan lancar.

Cara Pemasangan Box Culvert

Setelah mengetahui banyak hal menganut box culvert ini yang cukup banyak manfaat dengan harga box culvert yang terjangkau, Sekarang satunya cara Pemasangan. Supaya bisa mengambil manfaat dengan bail dari adanya box culvert maka perlu Pemasangan yang baik. Adapun berikut cara Pemasangan box culvert yang baik:

  • Pertama, siapkan area yang akan dipasang box culvert. Mulai dari ukuran kedalaman serta lebar dari saluran air, agar dapat menyesuaikan penggunaannya box culvert.
  • Pastikan kemiringan saluran air juga diperhatikan, agar air dapat mengalir dengan baik.
  • Setelah itu, lanjut dengan tahap pelapisan tanah agar box culvert lebih aman dan tidak bergesar.
  • Pastikan menggunakan bahan yang tidak kasar supaya tidak merusak box culvert. Lapisi tanah hingga 75 mm. Namun, apabila struktur tanah banyak batuan, maka sebaiknya lapisi hingga 150 mm.
  • Jika sudah, maka selanjutnya pada tahap Pemasangan box culvert. Pasanglah dengan hati-hati sesuai dengan kemiringan serta ketinggian yang sudah direncanakan.
  • Untuk memasukan box culvert ke lubang bisa dengan alat berat.
  • Apabila antara box culvert telah menyatu, maka tahap selanjutnya yakni pengurugan tanah. Urug kembali tanah yang ada di sisi atas dari box culvert dengan baik.
  • Proses pemadatan dilakukan dengan hati-hati dan tapi agar tidak merusak box culvert di dalamnya.

Demikian beberapa informasi mengenai harga box culvert dan beberapa hal lainnya dengan lengkap. Dimana, box culvert sendiri cukup bermanfaat dalam pembuatan saluran air. Menggunakan box culvert akan membuat waktu lebih efisien dan efektif.